Rabu, 28 April 2010

Kalam

Kalam itu ada dua macam yaitu..
1. Kalam khobar, adalah kalimat yang pembicarannya dapat dikatakan sebagai orang yang benar atau dusta. Bila kalimat itu sesuai dgn kenyataan, maka pembicarannya benar, dan bila kalimat itu tdk sesuai dgn kenyataan, maka pembicarannya dusta.

2. Kalam Insya adalah kalimat yang pembicaranya tdk dpt disebut sebagai orang yang benar ataupun sebagai orang yang dusta.

Ada syair nieh..Dari abu firas al-hamdani..
"sesungguhnya kami, bila zaman mulai genting dan peperangan kian membesar, engkau meminta bantuan untuk menjaga di sekitar rumah kami sarana-sarana keberanian dan kemurahan untuk menyambut datangnya musuh dgn pedang-pedang yang tajam, dan untuk ditanya berupa ternak unta merah. Itulah dan itulah tradisi kami, darah dialirkan dan dibayar diatnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar